Perkemahan Pramuka SMA Brawijaya Smart School Malang

Perkemahan Pramuka SMA Brawijaya Smart School Malang

SMA Brawijaya Smart School 2016

13- 14 Februari 2016
Salam Pramuka.

Untuk kesekian kalinya, SMA Brawijaya Smart School, Malang, mengadakan kegiatan perkemahan di Dusun Sahabat Alam. Acara ini adalah acara penerimaaan tamu ambalan. Kali ini tema yang diambil adalah: Spirit, Smart and Creative with Scout.

Berbagai kegiatan dilakukan dalam perkemahan satu malam ini oleh sekitar 200 orang peserta dan panitia. Berbagai pengetahuan kepramukaan disajikan oleh para pembina dan kakak senior. Tenda dari D’SA pun dipasang oleh peserta dengan pendampingan dari staf D’SA sebagai bagian dari pelatihan ini. Kegiatan lainnya meliputi jelajah alam dan permainan kerjasama, pertunjukan kreatif dari masing-masing kelompok, api unggun, dan memasak bersama.

Semoga pengetahuan, ketrampilan, dan spirit yang diperoleh selama acara perkemahan ini menjadi bekal yang berguna bagi masa depan adik-adik ini.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <strike> <strong>